Mengenal Ciri2 Penyakit Lupus dari yang Ringan Sampai yang Berat - ILMU KESEHATAN

Sabtu, 05 Agustus 2017

Mengenal Ciri2 Penyakit Lupus dari yang Ringan Sampai yang Berat

Mari kita sedikit mengenal Ciri2 penyakit lupus krn penyakit ini dikenal cukup sulit dideteksi sebab gejala yang muncul sering menyerupai penyakit lain. Bahkan gejala yang muncul antara pasien satu dengan yang lainnya berbeda-beda, sehingga tidak penyakit dikenal sebagai penyakit seribu wajah.
Lupus merupakan penyakit autoimun yang dapat menyerang semua organ tubuh. Dimana antibodi yang seharusnya berfungsi untuk melawan virus maupun bakteri di dalam tubuh justru menyerang sel dan jaringan di tubuhnya sendiri.
Meski ciri2 penyakit lupus cukup sulit dideteksi, namun ada baiknya Anda mengenal penyakit ini. Sebab penyakit lupus dapat menyerang siapa saja di segala usia, jenis kelamin, bangsa, dan etnis. Untuk itu berikut ini adalah sejumlah gejala yang bisa dijadikan pedoman agar tidak mengalami keterlambatan diagnosa dan risiko kematian.

Gejala Awal

  1. Sakit Pada Persendian

Nyeri, bengkak, dan kaku pada persendian di pagi hari adalah tanda-tanda klasik dari penyakit lupus. Biasanya gejala ini sering muncul di area pergelangan tangan, buku-buku jari, dan jari-jari. Meski dianggar mirip gejala rematik atau rheumatoid arthritis (RA). Tapi penderita RA mengalami nyeri sendi di bagian tangan kanan kiri, sedangkan penderita lupus hanya mengelami nyeri di salah satu sisi saja. Selain itu, pembengkakan yang dialami penderita lupus bisa datang dan pergi, bukannya semakin buruk seperti penderita RA.
  1. Keluhan pada kulit

Selain demam, keluhan pada kulit yang sering terjadi pada penderita lupus adalah munculnya ruam merah di kulit. Bentuk ruam merah di wajah pun sangat khas, sehingga sering disebut sebagai ruam kupu-kupu. Sebab bentuknya yang mirip kupu-kupu, dimana bercak merah memanjang dari jembatan hidung lalu ke  bawah tulang pipi hingga ke tulang rahang. Tidak hanya itu  ujung jari bisa menjadi putih dan/atau biru saat udara dingin.
  1. Rambut Rontok

Meski rambut rontok adalah hal normal yang dialami manusia di sepanjang hidupnya. Tapi bagi penderita lupus mengalami kerontokan rambut akan sangat terlihat terutama di  daerah frontal yang bisa menyebabkan kebotakan dan tentunya rasa malu. Selain itu, hal ini juga bisa menyebabkan terjadinya luka di area kulit kepala.
  1. Sering Merasa Lelah

Kelelahan adalah salah satu gejala lupus. Penyakit lupus dapat mengganggu darah seperti anemia yang berakibat pada lemah, letih, lesu hingga kelainan ginjal. Selain itu, turunnya kesehatan organ dalam, seperti jantung dan paru-paru juga bisa membuat Anda signifikan lelah.
  1. Luka di Mulut

Kebanyakan penderita lupus tidak menyadari terjadinya sariawan atau perlukaaan di  bagian mulut  karena biasanya tidak menimbulkan rasa sakit. Namun, perbedaan sariawan biasa dengan luka pada penderita lupus adalah biasanya muncul di atap mulut bahkan kadang-kadang bisa muncul di hidung.

Gejala yang lebih Berat

  1. Sakit pada Dada
    Penyakit lupus sering menyebabkan penderitanya mengalami peradangan pada jantung, baik di lapisan luar ataupun dalam. Hal inilah yang kemudian membuat penderita mengalami sesak napas, sakit di dada bila menghirup napas dalam-dalam, aliran darah terganggu hingga meningkatannya risiko penyakit jantung.
  2. Kelainan Ginjal
    Penyakit lupus bisa menyerang organ penting dalam tubuh, termasuk kelainan ginjal seperti kebocoran ginjal dan jika menjalani pemeriksaan lebih lanjut akan ditemukan banyak protein yang keluar melalui urin.
  3. Sensitif terhadap Cahaya Matahari/Sinar
    Meski setiap orang bisa merasakan silau jika terkena cahaya matahari, tapi penderita lupus biasanya lebih sensitif terhadap sinar matahari, dimana ia merasakan silau yang berlebihan dan tidak nyaman jika terkena sinar.
  4. Gangguan Perdarahan
    Penderita lupus biasanya mengalami gangguan pada tiga jenis sel darah berupa trombositopenia, yaitu penurunan trombosit dalam darah kemudian leucopenia, yaitu penurunan sel darah putih dan anemia hemolitik, yaitu peningkatan hancurnya sel darah merah.
  5. Kelainan Neurologik
    Lupus juga bisa menyerang otak sehingga bisa terjadi kelainan neurologik atau sistem saraf yang mengakibatkan penderitanya mengalami kejang-kejang, menjadi pelupa bahkan stroke.
  6. Masalah Kesehatan Mental
    Kesehatan yang tidak terduga  membuat penderita lupus bermasalah secara mental sehingga muncul perasaan takut, kekhawatiran berlebih hingga ketidakstabilan mental.
Sebagai tambahan umumnya penderita lupus mengalami lebih dari  satu gejala di atas  mulai dari yang ringan sampai berat. Segera periksakan diri Anda ke dokter jika mengalami beberapa ciri2 penyakit lupus.LupusCare adalah formula herbal dengan harga ekonomis yang dapat mengatasi penyakit lupus. Dengan penelitian formula herbal nanotechnology selama puluhan tahun membuat LupusCare banyak dicari di dalam maupun luar negeri.
LupusCare berperan dalam regenerasi sel karena memiliki kandungan Flavonoid dan Alkaloid yang merupakan rangkaian biopolimer yang berfungsi membersihkan racun dalam darah serta memperbaiki sel-sel tubuh yang telah usang.
Poliaktide bersifat menyerap dan mengikat sisa residu obat-obatan dan dibuang keluar melalui jaringan metabilisme. Kandungan protein tinggi berfungsi sebagai suplemen energi yang dapat meningkatkan vitalitas tubuh.

Bagikan artikel ini

Silakan tulis komentar Anda